




Justin Sepvian
Satu-Satunya dari Pematangsiantar
Lolos Seleksi OSN 2024 Tingkat Nasional
Setelah 33 tahun di bawah kepemimpinan Ibu Paulina Oscar S.Pd., kini tongkat estafet kepemimpinan SMA SKKKPS diserahkan kepada Bapak Sudianto S.S.
21 Siswa SD SKKKPS
Dominasi Siantar Students Olympiad
Jadikan SKKKPS sebagai Peserta Terbaik
Bintang Baru Atlet Badminton SKKKPS
Raih Medali Emas dan Perunggu pada Olimpiade Olahraga Siswa Nasional
Davin A. Butar-butar, si Anak Cerdas SKKKPS Raih Juara di Garuda Science Competition Tingkat Nasional
Glory be to the Lord! Lagi dan lagi, prestasi gemilang kembali diraih oleh salah satu siswa dari SKKKPS. Prestasi tersebut
Gery Stevan Coury Silitonga Raih Juara di Olimpiade Sains Hardinas 2024!
Puji Tuhan Prestasi gemilang kembali diraih oleh seorang siswa dari jenjang SD1 pada bulan Mei lalu. Gery Stevan Coury Silitonga, berhasil
Daniella Daphnee Jingga dan Lethisa Beneta Siregar: Atlet Kebanggaan SKKKPS Raih Juara di O2SN 2024
Negara Indonesia baru saja menyelenggarakan dua kegiatan olahraga terbesar secara nasional yaitu Pekan Olahraga Nasional (PON) Sumut-Aceh dan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional
SD2 SKKKPS Menangkan Lomba Gala Kreasi Video Gerakan Sekolah Sehat sebagai Video Terbaik kategori SD tingkat Nasional
Sekolah Dasar Kristen Kalam Kudus 2 Pematangsiantar (SD2 SKKKPS) baru saja mengukir prestasi gemilang dengan memenangkan kategori “Video Terbaik” peringkat ke
Tradisi Bulan Bahasa SKKKPS sebagai Wujud Amalan Sumpah Pemuda
Sudah menjadi budaya di Sekolah Kristen Kalam Kudus Pematangsiantar untuk merayakan bulan bahasa setiap tahunnya di bulan Oktober. Namun, apa yang
Prestasi Membanggakan Paul Yohanes Damanik, Finalis OSN 2024 tingkat Kota dari Jenjang SD2
Tidak habis-habisnya prestasi yang diukirkan oleh siswa SKKKPS. Kali ini dari jenjang SD2, Paul Yohannes Damanik berhasil menduduki peringkat ketiga pada
Discover more
Ayo, cari tahu lebih banyak tentang komunitas SKKKPS dengan mengikuti kami di Facebook.